
SIARAN PERS
Polda Sulteng Harus Bongkar Pemodal Pertambangan Ilegal Dongi-Dongi
Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Sulawesi Tengah (Sulteng) mendesak Polda Sulawesi Tengah untuk menyelidiki dan membongkar pemodal yang mengambil keuntungan dari aktifitas pertambangan ilegal yang